Blogger news

Home » » Tips Agar Blog Menjadi Menarik Bagi Orang Lain

Tips Agar Blog Menjadi Menarik Bagi Orang Lain

Written By Unknown on Saturday, 20 October 2012 | 21:50

Bagi para pemula pasti masih bingung bagai mana cara membuat blog menjadi menarik oleh orang lain.
nah berikut yaitu tips dan trik membuat blog menjadi menarik bagi orang lain:

1.Buatlah tampilan sesimple dan senyaman mungkin

Nah mungkin bagi para pemula blog igin tampilanya menjadi menarik dengan memasang animasi dan widget yang banyak sehinga terlihat kreatif dan berkesan indah, nah pandangan ini mungkin para pemula salah kaprah (termasuk saya sendiri adalah pemula), selain membuat loading page menjadi lamban tampilan yang berkesan ribet tersebut membuat para pembaca blog menjadi bingung dan tidak yaman karna tampilan widget yang mengangu konsentrasi pembaca saran saya adalah buatlah tampilan blog anda sesimple mungkin dan pasanglah widget sesuai kebutuhan saja, karna pembaca tidak melihat suatu blog dari tampilan melainkan isi dari blog tersebut.

2.Buat isi posting blog semenarik mungkin 

postingan blog juga mempengaruhi kenyamanan pembaca karna tulisan yang baik dapat meningkatkan kenyamanan bagi pembaca sehingga pembaca akan kembali mengunjungi blog anda/

3.Jangan memasang space iklan terlalu banyak

pemasangan iklan memang menguntungkan anda sebagai blogger, akan tetapi bagi para pengunjung dan pembaca blog, hal ini sangat membuat mereka tidak nyaman karna membuat loading page mereka menjadi lama apalagi para pembaca yang menggunakan modem atau ponsel hal itu merugikan waktu mereka. dan juga membuat tampilan blog anda menjadi aneh di mata mereka
saran saya boleh boleh saja memasang space iklan di blog anda tetapi jangan terlalu over, seperlunya saja

4.Buat tema sesuai tujuan blog

Pembatan tema yang sesuai juga bisa membat minat pembaca blog anda menigkatkan, pasalnya jika anda membuat tema blog sesuai dengan isi blog anda, para pembaca akan merasa nyaman karna tidak di bingungkan ketika mencari suatu informasi tertentu. dan jangan membuat tema yang menipu pembaca, contoh anda membuat tema blog anda mengenai komputer tetapi isi dari blog anda ada konten tentang tema lain seperti tentang otomotif dan lain lain.

5.Jangan menyisipkan link dan Informasi palsu

Menyisipkan link memang sudah jadi tradisi karna dapat membuat pembaca mengunjungi link yang telah si sisippkan alamat tertentu, nah hal ini yang harus di kurangi pasalnya pengguna menjadi merasa di permainkan dan kapok untuk mengunjungi blog anda kembali, saran saya pasang lah link yang bersifat membantu pembaca jika pembaca merasa kesulitan atau maasih belum puas dengan posting blog anda atau hal yang menjelangkan tentang artikel terkait yang sedang di baca.
dan jangan anda memasang informasi palsu pasalnya ini akan membuat pembaca menjadi seperti di permainkan oleh anda, bukan sampai disitu anda bisa di rugikan karna nama blog anda bisa di cap sebagi blog penipu bukan hanya satu pembaca tetapi pembaca yang juga.

semoga bermanfaat 


Post Oleh : Centryjazz.blog




Share this article :

Post a Comment

 
Copyright © 2011. Centry_jazz.blog - All Rights Reserved
Template Created by
Proudly powered by Entrys Informatika